Kamis, 08 Maret 2012

KUE KERING LEBARAN

resep masakan,resep kue kering coklat,kue kering lebaran
Bagi anda yang belum bisa membuat kue kering anda gak usah cemas karena dalam kesempatan ini kami akan membagikan resep kue kering untuk anda.Kue kering memang pas di sajikan pada waktu hari besat seperti hari lebaran dll.Dengan artikel cara membuat kue kering yang kami bagikan ini bisa anda contohi untuk mempelajarinnya.Nah lansung saja anda simak artikel tentang tips membuat kue kering yang telah kami bagikan di bawah ini.

Kue kering putri salju

Bahan :

100 gr Margarin

50 gr Tepung gula

1 bt Kuning telur

125 gr Tepung terigu

100 gr Kcang mede sangria, haluskan

1/8 sdt Garam

100 gr Tepung gula khusus taburan



Cara membuat :

- Kocok margarine dan tepung gula 30 detik. Tambahkan kuning telur, kocok rata.

- Masukkan tepung terigu sambil diayak dam diaduk rata.

- Tambahkan kacang mede halus dan garam, aduk rata.

- Ambil 1 sendok the adonan. Lalu bentuk bulan sabit.

- Oven 20 menit dengan suhu 160 derajat celcius. Angkat. Panas-panas gulingkan pada tepung gula.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar